Polemik Tim Israel, Ini Sikap Gubernur Ridwan Kamil

- Redaktur

Sabtu, 25 Maret 2023 - 08:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat mengikuti Shalat Tarawih di Masjid Raya Al-Jabbar, Bandung, Jumat (24/03).

i

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat mengikuti Shalat Tarawih di Masjid Raya Al-Jabbar, Bandung, Jumat (24/03).

(sagalabandung.com) — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyikapi polemik penolakan keikutsertaan tim Israel di Piala Dunia U-20 2023 pada 20 Mei mendatang.

“Secara faktual, kita (Indonesia) tidak ada hubungan diplomatik (dengan Israel). Ini tentu berdampak kepada semua urusan,” tegas Gubernur Ridwan Kamil di Kota Bandung, Jumat (24/3/2023).

Baca Juga:  Jasa Raharja Jamin Seluruh Korban Laka Bus Masuk Jurang di Obyek Wisata Guci

Keputusan ini akan berimbas pada olahraga di Indonesia, khususnya sepak bola mengingat tahun ini, Indonesia dipercaya menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia lebih tepat untuk merespons hal ini,” ujar Kang Emil, sapaan akrabnya.

Baca Juga:  Pakar UNPAD: Banyak Tanaman Kurang Dimanfaatkan Tapi Bernilai Ekonomi Tinggi

*Dukungan kemerdekaan Palestina*

Kang Emil memastikan bahwa dukungan masyarakat Indonesia kepada kemerdekaan Palestina tak akan berkurang.

“Tetap mendukung kemerdekaan Palestina apapun yang terjadi dalam percaturan olahraga maupun yang berhubungan dengan (tim) Israel di Indonesia (ajang Piala Dunia U-20),” pungkasnya.

Komentarin Yuk !

Berita Terkait

Pemkot Bandung Siapkan Desain Penataan PKl Taman Tegalega
Sosok Peraih Dua Perak SEA Games 2023 dari Kota Bandung, Oza Feby Mulyani
Pemkab Sumedang gelar O2SN dan FLS2N Selama 3 Hari
Pemprov Jabar Sepakati Kerjasama Dengan Monash University Australia, Benahi Sungai Citarum
Zona 1 dan 2 TPA Sarimukti Akan Direaktivasi Atasi Bandung Lautan Sampah
Tim Hoki Jabar Peraih Emas di SEA Games 2023 Disambut Bak Pahlawan di Bandung
Keren, Sumedang Raih WTP Kesembilan Kali
Klasemen Sepakbola SEA Games 2023: Timnas Indonesia U-22 ke Semifinal, Kamboja di Ujung Tanduk

Berita Terkait

Kamis, 25 Mei 2023 - 15:25 WIB

Perundungan Tewaskan Siswa SD di Sukabumi, Ini Pernyataan Ridwan Kamil

Kamis, 25 Mei 2023 - 14:27 WIB

Tinggal Tunggu Restu Golkar, Tujuan Ridwan Kamil Sudah Bulat Antara Gubernur Jawa Barat Atau DKI Jakarta di Pilkada 2024

Kamis, 25 Mei 2023 - 14:05 WIB

Jelang Pemberlakuan Gapeka 2023, Daop 2 Bandung Lakukan Pemeriksaan Lintas

Selasa, 23 Mei 2023 - 12:11 WIB

Pemkab Sumedang gelar O2SN dan FLS2N Selama 3 Hari

Senin, 22 Mei 2023 - 14:38 WIB

Wagub Jabar: 1.000 “Content Creator” Siap Promosikan Pariwisata Jawa Barat

Jumat, 12 Mei 2023 - 14:03 WIB

Jadwal KA Berubah, Ini Jadwal Keberangkatan KA Yang Mesti Kalian Ketahui !

Jumat, 12 Mei 2023 - 10:12 WIB

Ada Indikasi Pungli di Kabupaten Pangandaran, Gubernur Jabar Kirim Tim Saber Pungli

Jumat, 12 Mei 2023 - 09:55 WIB

Pemprov Siapkan Kawasan Rebana Sebagai Pusat Perekonomian Jawa Barat

Berita Terbaru

Bandung

Ketut Sustiawan Sebut Pemilu 2024 Barbar

Senin, 26 Feb 2024 - 21:48 WIB

Nasional

Ganjar-Mahfud Digdaya di Survei Id-Insight

Kamis, 4 Jan 2024 - 21:37 WIB