Pemprov Jabar Beri Hibah Rp 60 M Untuk Pembangunan RS Pendidikan Unpad

- Redaktur

Sabtu, 18 Maret 2023 - 06:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat peletakan batu pertama Rumah Sakit Pendidikan Unpad di Kampus Unpad, Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jumat (17/3/2023).

i

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat peletakan batu pertama Rumah Sakit Pendidikan Unpad di Kampus Unpad, Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jumat (17/3/2023).

(sagalabandung.com) – Universitas Padjadjaran akan memiliki Rumah Sakit Pendidikan atau Teaching Hospital di Jatinangor.

Hal itu disampaikan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat peletakan batu pertama Rumah Sakit Pendidikan Unpad di Kampus Unpad, Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jumat (17/3/2023).

Gubernur mengungkapkan bahwa lokasi pembangunan RS ini sangat pas karena berada di Jatinangor. Kecamatan ini menjadi simpul pergerakan manusia di ujung timur Bandung.

Nantinya mayoritas SDM di RS pendidikan Unpad ini berasal dari kampus sendiri.

“Alhamdulillah hari ini mimpi besar pelayanan kesehatan terjadi di Unpad. Mudah-mudahan Desember selesai, Januari masyarakat sudah bisa memanfaatkan,” ujar Ridwan Kamil.

RS Pendidikan Unpad dirancang memiliki lima lantai yang pembangunannya ditarget selesai Desember 2023. Dengan anggaran tahap pertama Rp110 Miliar yang merupakan kombinasi anggaran Unpad dan Pemdaprov Jabar.

Baca Juga:  PTDI Wujudkan Kepedulian Lewat Ramadhan Berbagi & Mudik Gratis 2025

Sambil melatih calon-calon dokter, menurut Gubernur, RS Unpad juga akan melayani masyarakat umum. Pasalnya pada lantai dua akan ada poliklinik pemeriksaan hingga laboratorium.

Menurut Gubernur, Jabar masih membutuhkan 20 rumah sakit, sehingga jika ada sekolah atau pihak swasta yang ingin menggenapi kebutuhan, maka kesempatan tersebut sangat ditunggu.

Berita Terkait

Pulang Kampung Aman dan Nyaman, Bima Arya Apresiasi Kesiapan Mudik Pemkot Bandung
Tim FKLL Kab. Indramayu Lakukan Peninjauan Kawasan Tertib Lalu Lintas (KTL) di Kawasan Griya Asri Jatibarang Kab. Indramayu
Jasa Raharja Bogor & Dishub Gelar Ramp Check & Tes Kesehatan Pengemudi Bus di Terminal Cileungsi
Jasa Raharja Karawang Bersama Mitra Lakukan Ramp Check di Perusahaan Otobus
PT Jasa Raharja Gelar Apel PAM Lebaran Idul Fitri 1446H Tahun 2025
Jasa Raharja Cabang Sukabumi Mengikuti Apel PAM Lebaran Idul Fitri 1446 H Secara Hybrid
Jasa Raharja Sukabumi Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Lodaya 2025 Di Terminal Tipe A Kota Sukabumi
Samsat Ngabuburit “The Last Part”, Jasa Raharja Bogor Tutup Layanan Ramadan di GDC Depok dengan Semangat Taat Pajak

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 16:52 WIB

Pulang Kampung Aman dan Nyaman, Bima Arya Apresiasi Kesiapan Mudik Pemkot Bandung

Jumat, 21 Maret 2025 - 15:25 WIB

Tim FKLL Kab. Indramayu Lakukan Peninjauan Kawasan Tertib Lalu Lintas (KTL) di Kawasan Griya Asri Jatibarang Kab. Indramayu

Jumat, 21 Maret 2025 - 12:16 WIB

Jasa Raharja Karawang Bersama Mitra Lakukan Ramp Check di Perusahaan Otobus

Jumat, 21 Maret 2025 - 10:26 WIB

PT Jasa Raharja Gelar Apel PAM Lebaran Idul Fitri 1446H Tahun 2025

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:30 WIB

Jasa Raharja Cabang Sukabumi Mengikuti Apel PAM Lebaran Idul Fitri 1446 H Secara Hybrid

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:28 WIB

Jasa Raharja Sukabumi Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Lodaya 2025 Di Terminal Tipe A Kota Sukabumi

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:49 WIB

Samsat Ngabuburit “The Last Part”, Jasa Raharja Bogor Tutup Layanan Ramadan di GDC Depok dengan Semangat Taat Pajak

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:29 WIB

Jasa Raharja Kanwil Jabar Bersama Mitra Kerja Terkait, Siapkan Arus Mudik Lebaran dengan MelaksanakanRampcheck di PO Surya Putra

Berita Terbaru

Chat Icon